Langsung ke konten utama

Mengubah File Gambar ke Format WebP

File gambar WebP yang dikembangkan oleh Google adalah file gambar yang sekarang banyak digunakan dalam berbagai aplikasi smartphone dan website karena ukuran file-nya yang lebih kecil (kira-kira 50%) dari file JPG, PNG, dan GIF. File gambar format WebP mendukung transparansi dan dapat dianimasikan.


File-file gambar dalam format JPG, PNG, GIF, dan lainnya, dapat di-batch convert ke format WebP dengan bantuan software XnConvert. Software XnConvert ini juga dilengkapi fitur untuk batch resize, rotate, memberi watermark, meng-adjust exposure, dan lain-lain.

Settings untuk mengubah file-file gambar ke format WebP di software XnConvert.


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cooling Down Your Adaptor Device

Banyak  device  atau  gadget  memerlukan adaptor sebagai catu dayanya. Adaptor tersebut dapat menjadi panas jika digunakan secara intensif dalam jangka waktu yang lama di ruangan yang tidak berpenyejuk udara (AC). Apalagi adaptornya berdaya besar, misal 45 watt ke atas. Hal ini meliputi adaptor/ charger  untuk  smartphone , proyektor mini, mini-PC, dan  laptop . Adaptor yang kepanasan menurunkan daya aktifnya. Selain itu, ada risiko hangus terbakar jika terlalu panas. Apalagi cuaca yang semakin panas belakangan ini. Oleh karenanya, temperatur adaptor tersebut juga harus dijaga agar tidak terlalu tinggi dengan menggunakan bantuan   cooling fan   atau kipas USB. Lihat juga  blog  terkait berjudul  "Cooling Down Your Device" Contoh menjaga temperatur sebuah power adaptor agar tidak terlalu panas dengan bantuan DC brushless cooling fan.